Dokumentasi

Yayasan Mutiara Kasih Negeriku (MKN) dan yayasan Sumbangan Sosial Keagamaan Kristen Indonesia (YASKI) bersinergi melakukan kerja sama dengan menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) terkait pengelolaan sumbangan sosial keagamaan yang diadakan di Restoran Angke, Kelapa Gading, Jakarta, Rabu, 27 November 2019

Badan Musyawarah Antar-Gereja Nasional (Bamag Nasional) menggelar pengobatan gratis bagi korban kebakaran di Manggarai, Jakarta Selatan, Jumat (23/8/2024). Tampak para warga terdampak kebakaran mengantre untuk mendapatkan pengobatan.

“CSR yang diberikan melaui Yaski itu akan disalurkan kepada lembaga atau masyarakat Provinsi Kepri yang membutuhkan bantuan,” kata Ronal dalam acara sosialisasi Yaski Provinsi Kepri kepada sejumlah pengusaha yang ada di Batam, Selasa (8/10/2019) di Ibis Styles Batam.